Minggu, 26 September 2010

iDFX Audio Enhancer, untuk kualitas suara yang lebih baik di musik anda!

iDFX Audio Enhancer, adalah aplikasi yang memberikan efek lebih pada saat mendengarkan musik yang sekaligus secara tidak langsung menjadi volumeter. Pada saat mendengarkan file musik, Radio internet, dan file musik lainya di player, maka volume yang di hasilkan akan lebih nyaring, dan lebih baik.

MP3 Accessories - iDFX Audio Enhancer screenshot

iDFX ada dalam 8 versi berbeda untuk 8 player berbeda. Yaitu :
> Windows Media Player
> Winamp
> JetAudio
> Media Monkey
> J.River Media Center
> Foobar 2000
> Musicmatch
> DivX Player

Beberapa kelebihan dan fitur yang di miliki iDFX antara lain :
> Kualitas suara yang di hasilkan lebih baik dan lebih nyaring
> Mudah di gunakan
> Otomatis Leveling Volume
> Mengkonversi menjadi format berkulitas lebih tinggi

Gimana? Cukup menarik bukan? Let's cekidot!

Tidak ada komentar: